Komik Hello? Veterinarian! Merupakan manhwa asal Korea Selatan, yang pertama kali diterbitkan pada tahun 2023. Pembuatnya adalah Mi Yeok-Guk (penulis) dan Seo Geon-Joo (ilustrator), sementara ilustrasi juga dikerjakan oleh Busungsung dan Sagi21.
Komik ini diterbitkan secara resmi di platform KakaoPage dan Kakao Webtoon, dengan bahasa aslinya adalah bahasa Korea.
Lee Joon adalah seorang dokter hewan yang baru saja membuka klinik hewan sendiri. Di hari dia mendapatkan pasien pertamanya, dia tersadar bahwa ternyata dia bisa mengerti apa yang dikatakan oleh hewan-hewan. Dengan kemampuannya itu, klinik hewan tersebut menjadi kebanjiran tamu. Akan tetapi, kucing-kucing di Evergreen Park menganggapnya sebagai orang jahat dan petualangan dimulai dari sana.
Kami beruntung dapat mempublikasikan nya, dan kami beruntung mendapatkan bantuan server dari platform sebelah.
Penghasilan dari komik ini (iklan) akan di bagikan 85% kepada penulis melalui platform. Donasi bisa dilakukan melalui platform trakteer kami DISINI yang di kelola COKAS?
Episode Tersedia
Orange/Biru (Belum di baca) Purple (Sudah di baca) Hitam (Belum Tersedia)